Kami akan menerapkan ilmu pengetahuan anugrah Allah SWT untuk menyuburkan dan meningkatkan produksi tanah pertanian, meremediasi tanah tercemar minyak, reklamasi lahan bekas tambang, dan pengolahan limbah cair industri Anda.

Jumat, 12 November 2010

MARROS Bio-Activa

Bagi Anda yg bergerak di bidng pertanian, atau per-pupuk-kan, pasti pernah membuat kompos, atau pupuk organik. Bgaimana caranya Anda membuat  kompos ?. Apa bahan baku untuk kompos Anda ?.

Dalam pembuatan kompos, orang sering menambahkan dekomposer, yaitu mikroorganisme yang dapat mempercepat proses pengomposan. MARROS Bio-Activa, adalah formulasi Mikroorganisme yang sangat bagus untuk di gunakan dalam proses pengomposan. MBA ini berisi MO pengurai bahan organik sehingga proses pengomposan dapat berlangsung lebih cepat. MBA membutuhkan waktu 2 minggu untuk mengomposkan Jerami.  Produk CV.MARROS LESATARI ini telah banyak diuji cobakan, seperti :

1.  Tahun 2004-2005  digunakan untuk pengomposan Jerami di Padang Panjang-Sumbar. Kompos yg dihasilkan digunakan untuk sawah.
Di Payakumbuh (Sumbar juga), untuk pengomposan Sampah Pasar Kompos yg dihasilkan, digunakan untuk pemupukan tanaman sayuran, kacang panjang, tomat dan cabe.
Di Cianjur, digunakan untuk pengomposan Jerami dan sampah pasar, dimana kompos jerami yang dihasilkan di aplikasikan untuk sawah, sedankan kompos dari sampah pasar, di gunakan sebagai pupuk dasar tanaman hias.
Di Bogor , dugunakan untuk pengomposan Sampah Pasar, yg seterusnya dgnakan untuk pemupukan tanaman hias.

2. Tahun 2004-2006, Pembuatan Kompos dari Jeram.i  untuk Pembenah Tanah Sawah di :
    Rancamerta,  Karaba dan Karawang .
 
3.  Tahun 2005, di PTP IX Riau, digunakan untuk pengomposan limbah kelapa sawit. Kompos yang dihasilkan diaplikasikan pada perkebunan kelapa sawit tsb.
Pada tahun ini juga , diuji cobakan untuk pengomposan sampah pasar, di Batam. Kompos yang dhasilkan digunakan untuk tanaman hias.

4. 2006, di Pulau Laut Kalimantan Selatan, MBA digunakan untuk pembeah tanah kebun kelapa sawit. Bahan komposa yg dibat adalah Limbah Perkebunan Kelapa Sawit. ngomposan


5. 2006-2009,  digunakan untuk memperkaya pupuk organik, Singkawang-Kalbar

6. 2009 - Sekarang, DiCiwalen sendiri, MBA juga digunakan memperkaya pupuk organik, PhOSta. 

Penggunaannya sangat simpel. Encerkan 1 Liter MBA menjadi 10 Liter dengan air bersih, lalu gunakan  untuk 1 ton bahan baku kompos Anda. Agar hasilnya merata, semprotkan sebanyak 1 liter dari MBA yg telah diencerkan ini, pada setiap lapisan 100 kg bahan baku kompos atau pupuk organik Anda.

MARROS Bio-Activa sudah didaftarkan di Dept Kehakiman. Dan saat ini sedang menjalani Uji Laboratorium secara formal. Pendaftaran Merek dan Uji Laboratorium formal ini kami lakukan  agar Anda  dapat leluasa memanfaatkan dekomposer ini untuk memproduksi kompos atau pupuk organik Anda.

Tidak ada komentar: